Kamis, 05 November 2009

Observasi HARCO MANGGA DUA

"ini adalah foto disaat kami baru sampai Harco".

Rabu 04-11/09
Saya beserta teman-teman TKJ lainnya observasi di harco mangga 2, di damping oleh tiga guru produktif kami Pak Sindu, Pak Rahmat dan Pak Rizal
Kami berangkat dari sekolah pada jam 10.30, hanya dengan waktu kurang lebih 30 menit kami sudah sampai ditempat tujuan (harco mangga 2).





setelah sampai ditempat tujuan kami diberikan soal-soal sebagai berikut :

=> 1. Buatlah data nama-nama hardware dan jaringan...!
=> 2. Dalam perakitan komputer dibutuhkan beberapa hardware carulah spesifikasi komputer yang mampu digunakan untuk server dan cantumkan harga barang hardware tersebut...!
=> 3. Amati proses kerja pengamatan komputer dan buat alur proses perakitan menggunakan analisa maintenance...!
=> 4. Amati( trouble shooting ) yang sering dihadapi oleh maintenance komputer...!
=> 5. Bagaimana perkembangan hardware di pusat elektronika dan komputer Mangga Dua Jakarta..?

JAWAB Saya :
1.- Hardisk
- Processor (dengan jenis) Pentium4, Duo Core,Core2 duo,Core2 Quad,Core I5,CoreI7.
- Memory (dengan jenis) SD RAM, DDR, DDR2, DDR3
- VGA card
- Lan card
- Switch Hub E-pro
- Smart modem Zte & Haier
- dan masih banyak yang lainnya

2.- Processor Core 2 duo _ Rp.2,8 juta
- VGA card 512mb _ Rp.330.000
- Memory DDR2 512mb _ Rp.155.000
- Hardisk Sata 120Gb _ Rp.
- Main Board ASUS P5KPL _ Rp.450.000
- DVD RW Samsung _ Rp.400.000
- Lan CArd _ Rp.100.000
- Cashing+Power supply 405Wt _ Rp.155.000
- Modem _ Rp.400.000
- Speaker Simbada _ Rp.400.000
- Mose+keyboard logitech _ Rp.167.000
- Monitor LCD 17inch _ Rp.
- Scanner lide 100 _ Rp.570.000

3.Cara perakitan :
-.Siapkan seluruh komponen untuk dirakit seperti mother board,processor,memory,harddisk,DVD/CD ROM,VGA,dan lain-lain.
-.Pasang processor,memory,dan heat sink pada mother board(pemasangan di luar cashing).
-.Masukkan motherboard ke dalam cashing dan kencangkan menggunakan mur dan baut.
-.Pasang Harddisk dan CD/DVD ROM,dan kencangkan menggunakan mur dan baut.
-.Pasang kabel ATX ke motherboard,harddisk,optical disc jagan lupa pasag kabel sata/pata.
-.Pasang kabel-kabel yang lain seperti:kabel power,kabel USB,kabel front panel,dan lain-lain.
-.Tutup cashing dan kencangkan menggunakan mur dan baut.
-.Uji coba dengan menyalakan komputer.

4.Troubel Shooting
- kompuer tidak dapat menyala dikarenakan RAM(memory) yang kotor
- kerusakan pada harddisk (NTDLR)
- CPU fan eror
- processor terbakar
5.Perkembagan Hardware
Menurut salah satu penjual diharco mangga dua...:
perkembangannya biasa saja hanya ada beberapa hardware yang baru, seperti Main board, processor, juga RAM/memory.

"Semoga posting ini dapat berguna bagi saya dan kalian" :)

0 komentar:

Posting Komentar